5 Tips Menghilangkan Minyak di Wajah dengan Mudah dan Cepat

5 Tips Menghilangkan Minyak di Wajah dengan Mudah dan Cepat – Wajah berminyak memang memerlukan cara yang khusus agar terselesaikan. Karena wajah yang memiliki minyak berlebih akan mengganggu penampilan dan memberikan jalan pengganggu wajah yang lain untuk timbul seperti jerawat, komedo dan flek hitam.

Selain itu wajah yang berminyak juga menjadi sarang dari kuman dan debu. Wajah yang berminyak akan terselesaikan jika orang tersebut mampu untuk menjaga kesehatan dari wajahnya. Sangatlah penting bagi kita untuk menjaga kebersihan wajah agar senantiasa bersinar dan cantik setiap hari.

Karena berminyak banyak orang yang menjadi tidak percaya diri ketika tampil dihadapan orang banyak. Nah agar hal ini tidak terjadi lagi dibawah ini ada tips aman untuk menghilangkan minyak diwajah. Mau tahu tips nya? Lihat dibawah ini.

Ini dia 5 tips ampuh menghilangkan minyak berlebihan di wajah

Cucilah Wajah 2 Kali dalam Sehari Agar Minyak Hilang

www.gregetan.com
www.gregetan.com

Caranya bisa dengan mengusap wajah dengan air hangat dan memijat dengan pelan guna agar pori-pori terbuka kemudian ambil facial foam khusus wajah berminyak dengan menyeluruh kemudian bilas dengan air dingin hingga bersih agar pori-pori menutup kembali. Lakukan secara rutin agar wajah terhindar dari minyak.

Masker Berbahan Pisang Juga Mampu untuk Atasi Lemak

www.solusisehatku.com
www.solusisehatku.com

Caranya dengan mengupas pisang dan blender sampai halus. Bila perlu tambahkan air lemon dan madu. Jika sudah menjadi pasta oleskan pada wajah secara rata dan bilas dengan air. Selain masker alami anda bisa juga menggunakan masker khusus wajah berminyak secara teratur.

Masker Bengkoang

www.goodhousekeeping.com
www.goodhousekeeping.com

Anda pasti mengetahui bahwa bengkoang mampu untuk menghilangkan berbagai penyakit yang akan mengganggu wajah. Dan masker dari bengkoang adalah paling tepat. Karena selain mampu untuk menghilangkan minyak bengkoang juga mampu untuk mencerahkan wajah dengan mudah dan memberikan kesan pada wajah lebih bersinar.

Pintar dalam Memilih Kosmetik

deliriointensodossentidos.blogspot.com
deliriointensodossentidos.blogspot.com

Terkadang yang membuat wajah berminyak adalah kosmetik yang tidak cocok. Jadi cari kosmetik yang cocok untuk wajah Anda.

Itulah jalan keluar dari keluhan wajah berminyak yang mudah dan tepat. Silahkan coba dan semoga bermanfaat.

Leave a Comment